Pada hari Kamis tanggal 10 Agustus 2023 telah diadakan karnaval tingkat TK dan PAUD se Kecamatan Geneng ,yang dibuka oleh Bapak Camat Geneng Slamet Sumarno S.Sos. acara di mulai pukul 07 30 sampai dengan selesai. untuk rute mulai start dari SDN 2 Kersoharjo dan finish sampai dengan kantor desa Kersoharjo. untuk peserta yang hadir ada 903 siswa PAUD dan TK beserta ibu siswa-siswi yang mendampinginya. dan alhamdulillah acara berjalan dengan lancar aman dan terkendali. adm geneng.
